ACT Dilanda Isu Gaji Pimpinan Selangit, Berikut Profil Yayasan yang Ditargetkan Gelar Aksi Sosial Tersebut

- 3 Juli 2022, 21:34 WIB
h Aksi Cepat Tanggap bersama stakeholder terkait dengan mengirimkan bantuan paket pangan untuk para korban terdampak bencana di Kalimantan Selatan.  Mereka mengirimkan sebanyak 24 ton yang terdiri dari 1 truk tronton dan 2 truk engkel bantuan dari masyarakat Bali dikirimkan melalui Kapal Kemanusiaan.
h Aksi Cepat Tanggap bersama stakeholder terkait dengan mengirimkan bantuan paket pangan untuk para korban terdampak bencana di Kalimantan Selatan. Mereka mengirimkan sebanyak 24 ton yang terdiri dari 1 truk tronton dan 2 truk engkel bantuan dari masyarakat Bali dikirimkan melalui Kapal Kemanusiaan. /ACT Bali


BALIKPAPAN CITY - Yayasan ACT sedang menjadi diskusi di kalangan netizen tanah air.

Hal tersebut karena dugaan gaji selangit pimpinan Yayasan yang ditargetkan untuk kegiatan sosial tersebut.

Berikut profil lengkap ACT dilansir BalikpapanCity.com dari Act.id.

Baca Juga: Pingin Kurban, Ini Waktu Saat Penyembelihan, Doa, Pemilihan Hewan hingga Dagingnya Tak Boleh Dijual

Tanggal 21 April 2005, Aksi Cepat Tanggap (ACT) secara resmi diluncurkan secara hukum sebagai yayasan yang bergerak di bidang sosial dan kemanusiaan.

Untuk memperluas karya, ACT mengembangkan aktivitasnya, mulai dari kegiatan tanggap darurat.

Kemudian mengembangkan kegiatannya ke program pemulihan pascabencana, pemberdayaan dan pengembangan masyarakat.

Serta program berbasis spiritual seperti Qurban, Zakat dan Wakaf.

Baca Juga: Jokowi Disejajarkan dengan Nelson Mandela dan Layak Dapat Nobel Perdamaian, Ini Catatan Maritime Strategic

Halaman:

Editor: Tri Widodo


Terkait

Terkini

x