5 Gejala Serangan Cybersickness Akibat Paparan Layar Gadget, Nomor Dua Paling Tak Biasa

- 7 September 2022, 12:55 WIB
ilustrasi videography mengunakan handphone/pixabay.com
ilustrasi videography mengunakan handphone/pixabay.com /

BALIKPAPAN CITY - Sejumlah ahli neurologi mulai menemukan kasus-kasus sakit kepala primer yang disertai dengan disfungsi vestibular-ocular atau dikenal dengan istilah cybersickness atau mabuk siber.

Seorang ahli neurologi Shae Datta, cybersickness merupakan sejenis kondisi mabuk yang dialami oleh orang-orang yang menggunakan layar elektronik atau perangkat realitas virtual (VR).

Cybersickness biasanya terjadi ketika seseorang terlalu banyak layar mobitor.

Baca Juga: Tiga Petinggi Kafir Quraisy ini Sampai Rindu Bacaan Quran Nabi Muhammad, Begini Cerita Lengkapnya

Gejala cybersickness bisa terbagi ke dalam tiga kategori, yaitu mual, masalah okulomotor, dan disorientasi umum.

Menurut Datta, ada lima tanda yang dapat menunjukkan bahwa penggunaan gawai atau perangkat VR telah membuat seseorang mengalami cybersickness.

Berikut ini adalah kelima tanda tersebut, seperti dilansir Eat This.

1. Ketegangan Berlebih pada Mata

Paparan layar elektronik bisa meningkatkan ketegangan pada mata.

Kombinasi ketegangan pada mata dan juga paparan cahaya biru dapat membuat orang yang mengalami cybersickness merasakan perburkan sakit kepala.

Halaman:

Editor: Tri Widodo

Sumber: Eat This


Tags

Terkait

Terkini