Rangkuman dan Sinopsis Film Pengkhianatan G30S PKI Mari Mengenang Perjuangan Pahlawan Revolusi

- 22 September 2022, 21:01 WIB
Simak sejarah G30SPKI, mulai dari awal mula tujuh jenderal yang diculik hingga sejumlah fakta di balik kelamnya Indonesia.
Simak sejarah G30SPKI, mulai dari awal mula tujuh jenderal yang diculik hingga sejumlah fakta di balik kelamnya Indonesia. /

BALIKPAPAN CITY - Setiap tahunmya tepat pada bulan September, masyarakat Indonesia seakan diingatkan kembali dengan bagaimana kejamnya tindakan para komunis PKI di Indonesia pada masa lampau.

Bagaimana kejamnya kala itu para komunis melakukan pembantaian terhadap para pejuang kemerdekaan.

Kali ini akan kami sajikan sinopsis tentang film Pengkhianatan G30S PKI yang dulu menjadi tontonan wajib saat September.

Sinopsis dari film Pengkhianatan G30S PKI yang disutradarai oleh Arifin C. Noer dan produser G. Dwipayana.

Baca Juga: Catat Rekomendasi Situs Nonton Film Gratis Tidak Bayar, Nonton Film Apa Aja Ada

Adapun untuk naskah dari film ini ditulis oleh Nugroho Notosusanto dan Ismail Saleh, menceritakan soal kudeta yang didalangi para kelompok PKI.

Berlatar tahun 1965, terjadi peristiwa yang menggemparkan dan menodai sejarah di malam 30 September hingga 1 Oktober.

Para jenderal yang terkait dengan Dewan Jenderal, berjumlah 7 orang, diculik oleh PKI yang mengirimkan 7 unit berseragam dan menenteng senjata lengkap, mengaku sebagai Cakrabirawa.

Mereka yang masuk dalam daftar penculikan tersebut yakni, Abdul Haris Nasution, Ahmad Yani, MT Hariono, Sutoyo Siswomiharjo, S Parman, Soeprapto, dan DI Pandjaitan.

Halaman:

Editor: Hartono

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Terkait

Terkini