3 Rekomendasi Drama Korea dengan Genre Hukum di Tahun 2022 Salah satunya Extraordinary Attorney Woo

- 12 Oktober 2022, 18:15 WIB
Park Eun Bin dan Han Yoon Kyung dalam drama Extraordinary Attorney Woo.
Park Eun Bin dan Han Yoon Kyung dalam drama Extraordinary Attorney Woo. /mydramastars.com

BALIKPAPAN CITY – Walau ada banyak judul gendre drama korea yang bisa kalian pilih untuk di saksikansaat akhir pekan namun jangan pernah melwatkan serial drama yang mengangkat tentang kasus hukum.

Drama Korea dengan genre hukum selalu menarik untuk ditonton, terlebih lagi bagi kamu yang bercita-cita bekerja di dunia hukum.

Berikut ini kami sajikan rekomendasi drama Korea dengan genre hukum yang wajib untuk kamu tonton.

Baca Juga: Sinopsis Dali and Cocky Prince, Drama Komedi Romantis Kisah Cinta Pria Kaya Raya Tapi Tidak Berpendidikan

1. THE LAW CAFE

drama Korea dengan genre hukum di tahun 2022 yang selanjutnya adalah drama berjudul The Law Cafe.

Drama The Law Cafe ini baru saja tayang pada bulan Agustus 2022, sehingga sampai artikel ini dibuat drama The Law Cafe masih berstatus on going.

Drama Korea komedi romantis ini dibintangi oleh Lee Seung Gi dan Lee Se Young.

Drama The Law Cafe menceritakan seorang mantan pengacara yang membuka cafe hukum dan tidak secara sengaja Ia bertemu dengan mantan kekasihnya yang merupakan seorang mantan jaksa.

Halaman:

Editor: Hartono

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Terkait

Terkini